Ringankan Beban Lansia, 200 Becak Listrik dari Prabowo Dibagikan di Trenggalek
Momen para lansia dapat becak gratis dari Prabowo Subianto (Dok. Ist) JawaUpdate.com - Sebanyak 200 pengayuh becak lanjut usia di Kabupaten Trenggalek menerima bantuan becak listrik gratis yang berasal dari Presiden Prabowo Subianto . Bantuan ini diharapkan dapat meringankan beban para lansia yang masih harus bekerja demi memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari. Penyerahan ratusan becak listrik tersebut dilakukan di Pendapa Manggala Praja Nugraha, Trenggalek. Bantuan disalurkan secara langsung…
Januari 12, 2026